Profil Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo, Calon Kapolri Nasrani Pilihan Jokowi

Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo

Jakarta, Koranntt.com – Kepala Bareskrim Polri, Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo resmi diajukan menjadi calon Kapolri oleh Presiden Joko Widodo.

Sebelum Komjen Pol Sigit Prabowo, orang nasrani juga pernah menduduki kursi orang nomor satu Kepolisian Republik Indonesia.

Ia adalah Jenderal Polisi Widodo Budidarmo yang pernah menjabat Kapolri pada 26 Juni 1974 hingga 25 September 1978.

Berikut profil Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo:

Lahir di Ambon, Maluku 5 mei 1969

BACA JUGA:  PLN Bersama BPN NTB dan NTT Teken PKS Tentang Pengadaan Tanah

1991: Lulus Akademi Polisi
2009: Kepala Kepolisian Resor Pati
2010: Kepala Kepolisian Resor Sukoharjo
2010: Wakil Kepala Kepolisian Resor Kota Besar Semarang
2011: Kepala Kepolisian Resor Kota Surakarta
2012: Kasubid II Dittipidum Bareskrim Polri
2013: Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Sulawesi Tenggara
2014-2016: Ajudan Presiden Joko Widodo
2016-2018: Kapolda Banten
2018-2019: Kadiv Propam Mabes Polri
2019-sekarang: Kabareskrim Mabes Polri

(AB/KN)